Artikel
site/uploads/news/5fec040ae8c24-320-x-287-px-wastafel.jpg

Mengenal Berbagai Jenis Wastafel Kamar Mandi

27 Oktober 2020

Salah satu sarana pembersih yang hampir selalu ada di setiap rumah adalah wastafel. Umumnya, wastafel ada yang di dalam kamar mandi, ada pula yang diletakkan di bagian luar atau terpisah dari kamar mandi. Wastafel terdiri dari sink (bak cuci) dan keran air dan biasanya juga terdapat cermin di atasnya. Meski terlihat kecil, ternyata wastafel memiliki peran yang cukup esensial. Fungsi wastafel sangat praktis seperti untuk cuci tangan, sikat gigi...

Lihat detail
site/uploads/news/5fec02e102d60-320-x-287-px-minimalis-modern.jpg

Nyaman dan Bersih, Desain Kamar Mandi Minimalis Modern Ini Bisa Jadi Pilihan

21 Oktober 2020

Sebuah hunian baik itu rumah atau apartemen pastinya memiliki kamar mandi. Meski areanya terbatas dan hanya memiliki sedikit ruang, kamar mandi selalu memiliki peranan penting. Selain digunakan untuk membersihkan diri, kamar mandi juga menjadi tempat untuk relaksasi. Karena termasuk ruang esensial, kamar mandi memerlukan desain yang nyaman, bersih dan anti pengap. Salah satu desain yang bisa diterapkan adalah kamar mandi minimalis modern, sebu...

Lihat detail
site/uploads/news/5fec00d35be67-320-x-287-px-kamar-mandi-tdr.jpg

Membangun Kamar Mandi Dalam Kamar Tidur, Kenapa Tidak?

13 Oktober 2020

Di era modern seperti sekarang ini, kamar mandi atau toilet di dalam kamar tidur semakin banyak di minati. Menurut survei yang diadakan beberapa waktu lalu, minat pemilik rumah untuk memiliki kamar mandi di dalam kamar tidur memiliki range 80-85%. Kemudahan, kepraktisan dan kenyamanan adalah beberapa faktor yang mempengaruhinya. Menurut feng shui atau ilmu tata rumah dan bangunan, kamar mandi sarat dengan energi Yin, sehingga seharusnya ditemp...

Lihat detail
site/uploads/news/5fe9641f1729b-320-x-287-px-kamar-mandi-kering.jpg

5 Keunggulan Kamar Mandi Kering

10 Oktober 2020

Kamar mandi di Indonesia umumnya bertipe kamar mandi basah, terutama yang masih tradisional menggunakan bak mandi dan kloset jongkok. Kamar mandi basah juga identik dengan kondisi becek dan lembab akibat sering terkena cipratan air. Seiring perkembangan zaman, kamar mandi kini dibuat "sekering" mungkin dengan menggunakan dry floor. Kamar mandi kering menempatkan shower atau bathtub dalam area tersendiri atau disebut area basah di man...

Lihat detail
1 ... 46 47 48 49 50 ... 74