Artikel
site/uploads/news/62fb649e294f0-gb11-320x287.png

Transformasi Jamban dan Kamar Mandi dari Masa ke Masa

23 Agustus 2022

Tak bisa dipungkiri jamban atau tempat buang hajat dan kamar mandi menjadi salah satu kebutuhan premier manusia zaman sekarang. Bahkan, bisa dibilang, hampir tidak mungkin sebuah rumah di perkotaan tak punya kamar mandi. Dengan kepadatan penduduk di perkotaan, kotoran atau tinja akan memberikan masalah besar. Aromanya yang tidak sedap serta risiko penyakit yang ditimbulkan, tentu membuat manusia akan sangat ketergantungan dengan jamban. Seiri...

Lihat detail
site/uploads/news/62fb629728325-gb10-320x287.png

Ini Desain Rumah Paling Recommended Menurut Arsitek

21 Agustus 2022

Tak dipungkiri, desain hunian semakin semarak. Tak terhitung lagi berapa banyak rumah yang dibangun dengan konsep kekinian. Mulai dari tropis, industrialis, modern, scandinavian, klasik, american, arteco dan masih banyak lagi. Setiap gaya rumah itu punya ciri khas. Dan punya penggemarnya masing-masing. Variasi desain tersebut membuat pecinta hunian bertanya-tanya, sebetulnya gaya rumah seperti apa yang paling menarik? Arsitek project dari Cubi...

Lihat detail
site/uploads/news/62fb619435e46-gb09-320x287.png

Mau Bangun Kamar Mandi Sederhana, Segini Bajetnya!

19 Agustus 2022

Seperti kebutuhan utama, mandi begitu lekat dengan kehidupan sehari-hari masyarakat saat ini. Karena itu, ketika membangun rumah, toilet pasti akan tercatat dalam list tukang yang tidak boleh ketinggalan. Namun, pecinta sanitary agaknya perlu tahu mengenai ‘kelas’ kamar mandi. Ya, seperti sekolah, ada tingkatan-tingkatan yang membedakan kelas satu dengan kelas lainnya. Di artikel kali ini, Brilli akan berbagi informasi mengenai &l...

Lihat detail
site/uploads/news/62fb5fee569c9-gb08-320x287.png

Rekomendasi Arsitek, Keran Air GB Cocok untuk Rumah Gaya Industrial

17 Agustus 2022

Konsep yang satu ini terbilang unik. Bentuknya nyentrik dan identik. Bahkan, jika dikombinasi dengan gaya modern, bisa menghadirkan kesan bangunan futuristik. Ya, apalagi kalau bukan arsitektur industrialis. Style yang satu ini bisa dibilang sedang populer di kalangan masyarakat urban belakangan ini. Itu bisa dilihat dari banyaknya hunian yang mengaplikasikan tema tersebut, tak sekadar restoran atau perkantoran. Secara tampilan, konsep indust...

Lihat detail
1 ... 31 32 33 34 35 ... 74