Artikel
site/uploads/news/5fec00d35be67-320-x-287-px-kamar-mandi-tdr.jpg

Membangun Kamar Mandi Dalam Kamar Tidur, Kenapa Tidak?

13 Oktober 2020

Di era modern seperti sekarang ini, kamar mandi atau toilet di dalam kamar tidur semakin banyak di minati. Menurut survei yang diadakan beberapa waktu lalu, minat pemilik rumah untuk memiliki kamar mandi di dalam kamar tidur memiliki range 80-85%. Kemudahan, kepraktisan dan kenyamanan adalah beberapa faktor yang mempengaruhinya. Menurut feng shui atau ilmu tata rumah dan bangunan, kamar mandi sarat dengan energi Yin, sehingga seharusnya ditemp...

Lihat detail
site/uploads/news/5fe9641f1729b-320-x-287-px-kamar-mandi-kering.jpg

5 Keunggulan Kamar Mandi Kering

10 Oktober 2020

Kamar mandi di Indonesia umumnya bertipe kamar mandi basah, terutama yang masih tradisional menggunakan bak mandi dan kloset jongkok. Kamar mandi basah juga identik dengan kondisi becek dan lembab akibat sering terkena cipratan air. Seiring perkembangan zaman, kamar mandi kini dibuat "sekering" mungkin dengan menggunakan dry floor. Kamar mandi kering menempatkan shower atau bathtub dalam area tersendiri atau disebut area basah di man...

Lihat detail
site/uploads/news/5fe41cea84950-320-x-287-px-green.jpg

Menghadirkan Nuansa Hijau Dalam Kamar Mandi

07 Oktober 2020

Warna hijau identik dengan nuansa yang fresh, menenangkan, ceria dan fun. Umumnya, nuansa hijau diaplikasikan di beberapa ruangan dalam rumah seperti kamar tidur, ruang tamu dan dapur. Akan tetapi, warna hijau juga bisa diterapkan pada kamar mandi dengan menggabungkan konsep Go Green. Dengan penataan dan kombinasi yang tepat, kita dapat menghadirkan kamar mandi yang tenang, nyaman dan memberikan rileksasi. Bagi Anda yang ingin menghadirkan nua...

Lihat detail
site/uploads/news/5fe36f672ea8f-320-x-287-px-sink.jpg

Cara Merawat Kitchen Sink Agar Bersih dan Awet

04 Oktober 2020

Aktivitas dapur yang berat pastinya membuat ruangan jadi cepat kotor. Salah satu sumber bakteri dan kotoran berasal dari kitchen sink atau bak cuci piring. Sisa-sisa makanan dan lumut air yang menggenang berkumpul jadi satu di area ini. Jika dibiarkan, kitchen sink bukan hanya jadi kotor, tapi saluran pembuangan akan tersumbat dan dapur menjadi bau. Sebaiknya kitchen sink dibersihkan secara rutin untuk meminimalisir berkumpulnya bakteri dan ko...

Lihat detail
1 ... 48 49 50 51 52 ... 76